Minggu, 28 Januari 2018
FAKTA OH SEHUN
Berikut kumpulan fakta paling menarik tentang Sehun.
1. Sehun sudah diendus bakatnya oleh agen pencari bakat di usia 12 tahun.
2. Setelah menjalani empat audisi dalam dua tahun, dia akhirnya direkrut SM Entertainment pada tahun 2008.
3. Hanya butuh waktu satu hari baginya untuk tertarik pada dunia tarik suara saat menjadi trainee.
4. Mantan ulzzang ini tinggal satu ruangan dengan Suho.
5. Wallpaper ponselnya adalah model Victoria Secret, Miranda Kerr.
6. Sehun memfollow Miranda Kerr segera setelah membuat akun Instagramnya, dan dia sangat gembira ketika Miranda memfollownya balik.
Sabtu, 27 Januari 2018
FAKTA KANG DANIEL
FAKTA KANG DANIEL WANNA ONE
1. Dia adalah jawara Produce 101 Season 2 dengan perolehan suara mencapai 1.578.837; tak heran dia jadi member Wanna One paling populer di seantero Korea.
2. Dia dulu pernah belajar di Kanada.
3. Dia terpaksa mengganti namanya dari Kang Euigeon menjadi Kang Daniel karena banyak orang kesulitan mengeja nama aslinya itu.
4. Dia benci serangga dan salah satu kriteria cewek idamannya adalah yang berani mengusir serangga.
5. Walau tampan maksimal, kalau tidur dia mendengkur paling keras. Hal itu diungkapkan sendiri oleh rekannya, Samuel, di acara Happy Together.
6. Di acara Let’s Eat Dinner Together, Daniel mengungkapkan bahwa dia alergi dengan udang, lobster, kerang, dan sejenisnya.
7. Sebagai seorang otaku, dia hobi nonton anime.
8. Dia punya gangguan tidur bernama narcolepsy. Dia bisa tertidur saat sedang keramas di bawah shower atau tertidur saat makan dengan mulut penuh makanan.
9. Dia punya banyak kriteria cewek idaman, dari mulai yang cantik sampai jago nyanyi, dance, dan masak, tapi dia lebih menyukai cewek yang lebih tua darinya.
10. Dia memelihara dua ekor kucing betina bernama Peter dan Rooney yang semula dia anggap sebagai kucing jantan.
11. Dia punya banyak sekali hobi, mulai dari skateboarding, ngedance, ngerap, menyanyi, bermain video game, sampai jalan-jalan dan hang out.
FAKTA PARK CHANYEOL

FAKTA PARK CHANYEOL
Berikut fakta populer seputar Chanyeol yang perlu kalian tahu.
1. Pria bertinggi badan 185 cm ini adalah penggemar TVXQ dan pernah muncul di salah satu video klip mereka, yaitu “HaHaHa Song.”
2. Sejak debut bersama EXO, dia sudah tampil di banyak video klip musisi K-Pop, mulai dari Girls’ Generation, TTS, sampai f(x).
3. Dia piawai bermain banyak alat musik, seperti gitar, bas, piano, dan djembe.
4. Dia bisa melakukan beatbox dan imitasi.
5. Saat masih kecil, Chanyeol begitu menyukai musang dan dia bahkan menjadi anggota klub pecinta musang.
DO KYUNGSOO EXO
D.O
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
D.O. | |
---|---|
![]()
D.O., Februari 2016
|
|
Latar belakang | |
Nama lahir | Do Kyung-soo |
Lahir | 12 Januari 1993 (umur 25) Goyang, Gyeonggi, Korea Selatan |
Genre | Pop, dance, R&B |
Pekerjaan | Penyanyi, Penari, Aktor |
Instrumen | Vokal |
Tahun aktif | 2011–sekarang |
Label | S.M. Entertainment |
Artis terkait | EXO, SM Town |
Situs web | exo-k |
Nama panggung | |
---|---|
Hangeul | 디오 |
Alih Aksara yang Disempurnakan | Di-o |
McCune–Reischauer | Tio |
Nama lahir | |
Hangeul | 도경수 |
Hanja | 度慶洙 |
Alih Aksara yang Disempurnakan | Do Gyeong-su |
McCune–Reischauer | To Kyŏngsu |
Langganan:
Postingan (Atom)